Senin, 02 September 2013

Motivasi langkahku

Motivasi Langkahku

Saat tak ada keyakinan tuk berjalan
Saat semua orang mematahkan angan
Saat menghadapi kerasnya kehidupan

Dan

Ingatlah kembali semua impian
Raihlah dengan perjuangan
Keluarkan semua dengan kemampuan

Dan teriiiiiakk....lah
Dengan sekeras kerasnya

"AKU PASTI SUKSES"

Dan saat itulah tangisan perjuangan kau mulai
Dirimu
Perjuanganmu
Semangatmu
Tekadmu
akan mengubah semua waktu

Saat kau telah lama berjuang
Meninggalkan orang2 tersayang
Orang tua,saudara,sahabat,teman perjuangan

Cepat..... pulanglah
Saat bertemu menangislah

Dan katakan kepada mereka
"Bapak,ibu anakmu sukses"

Air matapun tak bisa terbendung
Air mata kebahagiaan
Air mata perjuangan
Jerih payah kemampuan

"Believe in yourself"
motivator Intan Sanjaya

Selasa, 26 Februari 2013

Contoh Undangan Reuni SD N Tegaldowo 2


Contoh undangan Reuni


Daftar hadir yang perlu diisi dalan reuni


Semoga bisa jadi referensi buat temen temen yang mau buat undangan reuni
moga bermanfaat



intan sanjaya 


Kamis, 20 September 2012

Kehidupan


KEHIDUPAN

Kehidupan merupakan sebuah ujian
Kehidupan bias menjadi gagal
Bila kita tidak mencoba untuk belajar dari kesalahan
Tetapi sebaliknya…..
Kehidupan akan menjadi lebih baik
Jika kita ingin merubah hidup ini
               
Kehidupan akan lebih bermakna
                Jika kita saling mengisi kekurangan individu lain

Kehidupan ini seperti memakan buah simalakama
Jika di makan ibu mati
Jika tidak dimakan ayah yang mati

                Kehidupan ini adalah sebuah pilihan
                Kita pilih menang diawal tapi kalah diakhir
                Atau….
                Pilih kalah diawal tapi menang diakhir

Kehidupan ini gak akan berubah
Jika kita tidak merubahya
Kehidupan ini memang keras
Jika tidak kuat maka akan tersingkir dari kehidupan ini

                Kehidupan akan lebih bermakna
                Jika da cinta… …
                Kasih sayang … …
                Perhatian… …
                Dan kesabaraan… …

KEHIDUPAN SEBUAH TANTANGAN…!!!





LCPS & IS PW S
Leni Candra Puspita Sari & Intan Sanjaya Parawali Solo